Pages

Rabu, 11 November 2015

Tugas ISD : Resume Kelompok 1 (Penduduk, Masyarakat, dan Kebudayaan)




Penduduk mempunyai tempat tinggal di dalam wilayah dan dalam waktu tertentu dan akan terbentuk nya juga suatu masyarakat diwilayah itu. Masalah-masalah kependudukan dipelajari dalam ilmu Demografi. Berbagai aspek perilaku manusia dipelajari dalam sosiologi, ekonomi, dan geografi.

Penduduk, masyarakat dan kebudayaan mempunyai hubungan yang erat antara satu sama lainnya. Dimana penduduk adalah sekumpulan manusia yang menempati wilayah geografi dan ruang tertentu. Sedangkan masyarakat merupakan sekumpulan penduduk yang saling berinteraksi dalam suatu wilayah tertentu dan terikat oleh peraturan – peraturan yang berlaku di dalam wilayah tersebut.

 Dan masyarakat yang menciptakan kebudayaan.Kebudayaan dan Kepribadian saling memiliki keterkaitan dalam kehidupan setiap manusia. Budaya mempunyai peranan penting dalam membentuk pola berpikir dan pola pergaulan dalam masyarakat.

0 komentar:

Posting Komentar